25
Jun 2024
0
Ibadah Natal SDN Karangasem 4
Natal Tahun 2023 dilaksanakan pada hari Jumat, 9 januari 2024 dengan Tema ” Kemuliaan bagi Allah ditempat yang Maha Tinggi” ( Lucas 2:14). Kegiatan ini dilaksanakan oleh siswa-siswi Nasrani, guru serta tua siswa SDN Karangasem 4 di RM.Cak Gembong. Kegiatan ini diawali dengan penyalaan lilin, ibadah dipimpin oleh Ibu Cicilia Sasanti, firman Tuhan dipimpin oleh Ibu Sri Heru K. Ibadah...
25
Jun 2024
0
Siswa Kelas 3 Belajar Berwirausaha
Pada 20 Juni 2024, SDN Karangasem 4 Surakarta mengadakan kegiatan Bazar Siaga dan Pentas Seni yang diikuti oleh semua warga sekolah. Dalam kegiatan ini siswa kelas 3 belajar berwirausaha dengan cara berjualan. Mereka sendiri yang menyiapkan produk yang akan dijual, ada telur asin, tape ketan, dan selada bangkok. Dalam kegiatan ini siswa belajar bagaimana mereka mengemas produk yang menarik, menawarkan...